PITUTUR LUHUR : BAPAK KHOLIFAH AHMAD MUIZUDIN DI MUSDA DPD ORSHID KABUPATEN KUDUS - WARGA10-JATENG

Breaking

Rabu, 22 Februari 2017

PITUTUR LUHUR : BAPAK KHOLIFAH AHMAD MUIZUDIN DI MUSDA DPD ORSHID KABUPATEN KUDUS

Assalamualaikum..

salam warga 10, semoga senantiasa mendapat berkat rohmat dan yasro dari Alloh ta'ala..
Dewan penasehat orshid bapak kholifah Ahmad Muizudin

Atas berkat rohmat Alloh yang maha kuasa, kali ini admin akan memposting pitutur luhur yang disampikan bapak kholifah Ahmad Muizzudin pada musda orshid kab Kudus. acara di laksanakan pagi jam 14.00 tanggal 15 jumadil 'ula 1438 H /12 Februari 2017 M. acara berlokasi di  SD 5 Kandang Mas kec. dawe kab. kudus . selesai acara pukul 22.00. acara di dampingi bapak kholifah dari mulai awal sampai selesai pelantikan.

acara pada musda Kudus adalah :
1. pembukaan
2. pembacaan ayat suci al qur an
3. syair pohon shiddqiiyyah, syair sumber kemerdekaan dan syair orshid
4. ikrar 8 kesanggupan warga thoriqoh shiddiqiyyah
5. lagu indonesia raya, mengheningkan cipta dan sumpah jatidiri bangsa
6. santunan
7. sambutan-sambutan
 sambutan ketua DPD
 sambutan ketua dpw
 sambutan pejabat pemerintah
8. doa pembuka musda dan pemukulan gong
- musda
- pelantikan
- pitutur luhur dilanjutkan doa penutup



berikut pitutur luhur dair bapak kholifah Ahmad Muizudin dimusdaKudus

Bpk kholifah Ahmad Muizudin

Musda dpd kudus


Qola jendral sudirman :
Tumbuh kembangkan shilaturohmi, karena shilaturohmi menumbuhkan kerukunan. kerukunan menimbulkan kekuatan besar dan kekuatan besar untuk membangun.

mohon maaf saya potong..untuk fullnya bisa diklik di alamat :

http://pitutur10.blogspot.co.id/2017/02/pitutur-luhur-bapak-kholifah-ahmad.html

karena ada ilmu tasawufnya jadi hanya untuk murid shiddiqiyyah..silakan bisa menghubungi admin.

Kuncinya yaitu yaumus shodaqoh.
cara mensyukuri kelahiran dengan berpuasa (ini sulit karena harus menahan lapar), kalau nggak bisa selametan(ini juga sulit karena menghabiskan tenaga dan biaya), terakhir shodaqoh.
Yang dilaksanakan adalah shodaqoh, kapan waktunya? yaitu setiap hari kelahiran. tanpa mengenal weton setiap hari lahir shodaqoh. ( udah dipraktekan pak kholifah).
sebagai gambaran :
suami + istro + 2 anak total sekeluarga ada 4.


masih banyak kuncinya......

semoga bermanfaat
subchanalloh alchamdulillah astagfirulloh

wassalamualaikum

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.